Hari Kedua..
Tentang "Bertobat dan Percaya"
Kedua hal ini memang ga bisa dipisahkan..
Kalau kita bertobat..
Itu berarti kita kudu percaya.. :)
Dan ternyata,
Bertobat itu bukan hanya sekedar penyesalan atau perbaikan kelakuan lho..
Tapi, Bertobat itu adalah Berubah pikiran dan tindakan ^^
Berubah disini maksudnya adalah..
Perubahan dari yang awalnya adalah hal-hal yang diluar Allah,
menjadi di dalam Allah :)
Setiap kita, manusia, uda melakukan dosa..
dan dosa itu enak lho..
buktinya kita 'betah' tinggal n hidup dalam dosa..
tapi perlu diingat, dosa itu mematikan juga lho..
So, yuk kita bertobat n percaya ma GOD..
Berubah dari pikiran n tindakan yang diluar Allah,
menjadi didalam Allah :)
Saat kita memutuskan percaya pada Allah,
kita juga memerlukan iman..
so, darimana kita dapatin iman itu??
Sumber iman adalah :
^ Sisi Allah : IA mengaruniakan iman
^ Sisi manusia : Mendengar Firman-Nya..
So, all...
yuk.. kita mau bertobat dari dosa-dosa kesayangan kita :)
n percaya dengan iman yang teguh kepada Dia yang telah menghapus semua dosa kita :)
Nite all..
Jbu
- 05.02.08 -
Saturday, February 16, 2008
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Blog ini, blog yang simple.. Tapi pembuatan blog ini mempunyai tujuan.. Tujuan utama saya membuat blog ini adalah saya rindu memberkati banyak orang lewat pengalaman hidup saya, kata-kata bijak yang ada dan lain sebagainya.. Memberkati saudara-saudara seiman yang telah percaya kepada Yesus, dan semakin berdiri teguh dalam imannya.. Juga memberkati setiap mereka yang lainnya :) Saya rindu tulisan-tulisan dalam blog ini dapat menginspirasi orang banyak.. Blog ini dibuat sebagai langkah awal untuk menggapai mimpi saya, yaitu menjadi seorang penulis.. Harapan saya adalah semoga blog ini memberkati anda semua.. Namun terlebih dari semua itu, Saya rindu untuk membuat BAPA tersenyum atas semua yang saya lakukan :) Tuhan Yesus berkati.. SEMANGAT!!
Mengenai blog ini saya telah menjelaskan (sedikit) jelas di sini
Mengenai blog ini saya telah menjelaskan (sedikit) jelas di sini
No comments:
Post a Comment